Senin, 11 April 2016
Home »
» 2 Anggota TNI Di Pecat
2 Anggota TNI Di Pecat
JAMBI – Danrem 042/Gapu Jambi, Kol Inf Makmur Umar memecat dua orang
anggota TNI yang terlibat dalam kasus penyalahgunaan dan peredaran
narkoba. Pemecatan dilakukan tadi pagi di Korem 042/Gapu Jambi.Dua
anggota TNI ini yakni Koptu Ahmad Yani (44) yang dulunya bertugas di
Kodim 0419/Tanjung Jabung Barat dan Praka Guntur (35) di Batalyon 142.
Namun hanya Ahmad Yani yang hadir tadi pagi. Guntur tidak hadir karena
sedang menjalani hukuman di Lapas Palembang...Baca selengkapnya
0 komentar:
Posting Komentar